Analisa Trading Forex GBPUSD Hari Ini 02 April 2015




Kekhawatiran investor akan kondisi politik di Inggris menjelang prmilu bulan Mei telah memicu tertekannya sterling terhadap dolar dan juga euro, meskipun data manufaktur menunjukan pertumbuhan pada laju terpesatnya dalam 8 bulan terakhir dibulan Maret.

Hasil jajak pendapat terkini menunjukan terjadi sebuah parlemen gantung, dimana tidak ada sebuah partai pun yang dapat membentuk pemerintahan sendirian tanpa adanya melakukan koalisi. Adapun hasil jajak pendapat Reuters terkini lainnya menunjukan BoE akan mempertahankan suku bunga hingga tahun depan sambil menunggu terciptanya pemulihan ekonomi Inggris yang lebih kuat serta kenaikan inflasi

Diprediksi GBPUSD dapat bergerak naik ke level 1.4865 pada bolinger atas 5 time frame H1 dengan resisten kuat di level 1.4872. Tapi, jika tembus 1.4810, maka Gbpusd akan turun menuju level 1.4755 pada bolinger bawah 20 time frame H1.
 
Harga Gbpusd tertinggi kemarin di level 1.4872 dan lowernya di level 1.4740.  
Author Lien Doe Zhang / Pin BB 2A6066FB
(02/04/2015  Pkl 07.00 Wib)

BURUAN REGISTER SINYAL TRADING SIMPRO SEKARANG JUGA CLICK HERE

Testimony Profit Trading :

Training Forex & Emas :

Follow Us On Twitter :
Analisa Forex : @ForexSimpro

Informasi Hubungi :

Team Simpro

HP/WA : 081380725502/081218920962/081287124092

Tidak ada komentar:

Posting Komentar