Analisa Trading Forex GBPUSD Hari Ini 27 Maret 2015




Penjualan ritel atau retail sales Inggris naik pada laju tercepatnya dalam tiga bulan dibulan Februari, mengalahkan prediksi dan menunjukan pemulihan ekonomi konsumen yang dipimpin Inggris tetap kuat menjelang pemilihan nasional pada bulan Mei. Penjualan ritel naik 0,7 persen dari sebelumnya 0,1 persen dibulan Januari.
 
Kontribusi terbesar berasal dari kenaikan 0,9 persen dalam penjualan lain-lain yang mencerminkan pembelian furnitur yang lebih tinggi menyusulpenjualan rumah yang kuat tahun lalu.
 
Namun  bagusnya data ekonomi yang dirilis tidak mampu membawa sterling menguat, justru semakin melorot.

Diprediksi GBPUSD dapat bergerak naik ke level tertinggi kemarin lusa di level 1.4955. Jika tidak tembus, akan kembali turun ke level 1.4880 pada MA 3 daily.
 
Harga Gbpusd tertinggi kemarin di level 1.4990 dan lowernya di level 1.4805.  
Author by Lien Do Zhang & Paulswen / Pin BB 2A6066FB
(27/03/2015  Pkl 07.00 Wib)

BURUAN REGISTER SINYAL TRADING SIMPRO SEKARANG JUGA CLICK HERE

Testimony Profit Trading :

Training Forex & Emas :

Follow Us On Twitter :

Informasi Hubungi :

Team Simpro

HP/WA : 081380725502/081218920962/081287124092

Tidak ada komentar:

Posting Komentar